Salahkah?
Sabtu, 04 November 2017
Mesin Penenun Hujan
Dan aku kan hilang, ku kan jadi hujan
Tapi takkan lama, ku kan jadi awan
.Frau - mesin penenun hujan.
Balikpapan gerah gelisah...
Kapan hujan datang?
Karena memandang hujan lebih melegakan dibandingkan hanya ditemani cokelat hangat.
Banyak cita yang harus disusun. Bukan untuk didiamkan.
Keputusan yang tak terputuskan
Keputusan itu masih menjadi rencana-Nya nampaknya.
Menjadi sedikit nakal nampaknya masih bisa ditoleransi. Fyuh.
Dan tapi esok nanti kau akan tersadar
Kau temukan seorang lain yang lebih baik
Aku dan Kalian
Kalian dan aku
Kalian yang sedang berada di negara oppa,,
Dan aku yang sedang menonton oppa.
Di malam yang gelisah ini ternyata kita masi tetep matching ya *ketawamaksa*
Happy holiday for you all
Teruntuk yang sudah menemukan lelakimu, sepertinya ini bakal jadi paspor pertama dan terakhirmu. Hahaha. Hope you keep legowo karena akangnya cuintak Indonesia hehe.. masi banyak kok tempat di Indonesia yang bisa dikunjungi layaknya jelajah, my trip my adventure atopun gadis petualang *piss*. Semoga segera dimantapkan untuk next part and kee istiqomah yak *eeaaaaa*
See you when i see you again...
Teruntuk yang finally bisa ke luar negeri setelah bertekad mampir ke rumah-Nya. Semoga semakin hits dan melejit. Lebih kalem biar ga sering-sering kumat *piss*. Semakin deket dengan yang diatas supaya kita terus dijaga, dan semoga sticker yang selalu nempel di muka mbaknya yang diajak foto bareng bisa segera dilepas dan go public. Hihihii
Teruntuk yang sedang patah dan terhempas bulan lalu. Semoga jalanjalan ini bisa membuatmu tau cara lain untuk bahagia dan semakin mengikhlaskan... terus berbahagialah walaupun ini bagian dari yang harus di tempuh. Mungkin ini bagian dari cara untuk 'naik kelas'. Shine shine away. Hidupmu masih bisa bersinar dengan semua cita-citabaikmu kakak dan mentorku..
Padahal ini jalan-jalan mereka tapi kenapa ku yang jadi mellow ya *tears*
Sampaikan salamku pada liburan...
... dan cita-cita baikku
Puk...
.......puk
Anyway mbak yang satunya itu siapa ya,, ga kenal *ups*